Mengirimkan Email Melalui Customer Insight

Anda dapat mengirim email ke kontak Anda secara lebih personal melalui fitur Customer Insight, karena ketika Anda mengirim email yang ditargetkan dari Customer Insight ke kontak, hanya alamat email tersebut yang akan mendapatkan email Anda. Jadi Anda dapat membuatnya lebih terpersonalisasi.

Berikut cara mengirim targeted email melalui fitur Customer Insight:

  1. Masuk ke menu Customer Insight.
  2. Cari dan pilih kontak yang ingin Anda kirimkan email. Setelah menemukannya, klik ikon ‘Action’.
  3. Setelah itu, Anda akan dibawa ke data pribadi kontak. Di bagian data terdapat tombol “Send Email”. Klik tombol tersebut.
  4. Lalu akan muncul email composer disitu dan Anda dapat mulai membuat email dengan menggunakan Plain Email.
Was this article helpful?
Pelajari bagaimana user kami memaksimalkan fitur MTARGET
Pelajari bagaimana pelanggan kami meningkatkan leads dan revenue melalui personalisasi dan banyak fitur lainnya. Pelajari cerita mereka di sini!
×

Subscribe

The latest tutorials sent straight to your inbox.